Jakarta-Humas BRIN. Desa memiliki kewenangan dalam mengatur dan mengurus pembangunan di wilayahnya sendiri. Hal ini untuk mempermudah desa dalam mewujudkan kemajuan dan kesejahteraan bagi warganya. Dana yang sudah dikucurkan oleh pemerintah itu tidak tanggung-tanggung. Sejak 2015 sampai sekarang dana desa sudah tersalurkan lebih dari 468 trilyun, yang dimanfaatkan untuk pembangunan desa. Penjelasan tersebut disampaikan Oetami […]
KBRN, Konawe Utara – Pemerintah Kabupaten Konawe Utara (Konut), Sulawesi tenggara (Sultra) menetapkan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2024 sebesar Rp2,28 triliun lebih, dengan rincian belanja operasional sebesar Rp1,19 triliun, belanja modal sebesar Rp838,88 miliar, belanja tidak terduga sebesar Rp20 miliar dan belanja transfer sebesar Rp221,80 miliar rupiah. Bupati Konawe Utara Ruksamin mengungkapkan kebijakan […]
Telisik.id, Konawe Utara – Kabupaten Konawe Utara merupakan sebuah kabupaten yang berada di Provinsi Sulawesi Tenggara, dengan ibu kota Wanggudu. Kabupaten ini mempunyai keindahan alam yang sangat luar biasa, tak kalah dengan wisata alam lainnya di Sulawesi Tenggara. Jenis wisata yang dimiliki Konawe Utara seperti wisata air terjun, wisata pantai, wisata danau, wisata minat khusus, wisata […]